January 10, 2024CES 2024 Round-up: Motherboard & Case Anti-kabel, dan Komponen PC terbaruLihat – ini adalah awal tahun baru, dan seperti dugaan, CES 2024 akan datang. CES, atau Consumer Electronics Show, adalah acara premiere di dunia untuk menampilkan inovasi terbaru pada elektronik konsumen. Menyatukan produsen, supplier, retailer, dan developer untuk memamerkan produk serta tren [...]
December 14, 2023Cara Menggunakan Intel Application Optimization pada Motherboard MSIIntel Application Optimization (APO) adalah fitur baru yang diperkenalkan Intel bersamaan dengan Prosesor 14th Gen Core, didesain untuk meningkatkan performa dari game tertentu. Untuk sepenuhnya memanfaatkan benefit dari Intel Application Optimization, user harus melalui beberapa langkah konfigurasi. Artikel ini bertujuan [...]
November 07, 2023Buat Setup Streaming Vtuber TerbaikmuIndustri VTuber mungkin bisa dibilang pendatang baru, tetapi sangat booming, dan diekspektasikan melewati 1.5 miliar USD pada 2023! Dengan menjamurnya VTuber, Anda mungkin berpikir apa yang diperlukan untuk menjadi salah satunya! Dibalik stream interaktif dan avatar yang bergerak terdapat berbagai software dan [...]
November 07, 2023Setup Streaming Paling Minimal untuk VTuberWalaupun VTuber mungkin terlihat seperti menyantai dan bermain-main dengan penontonnya, terdapat banyak sekali usaha untuk mewujudkannya. Dari menciptakan avatar 2D/3D dan motion tracking real-time yang akurat hingga bermain serta streaming game berat sekaligus, Anda memerlukan gabungan hardware yang kuat [...]
November 07, 2023Voicemod dan MSI Berkerja Sama untuk Memberikan Pengalaman Streaming TerbaikMSI X Voicemod: Pasangan Streaming Terbaik MSI, pemimpin dunia dalam gaming dan komputasi, dengan bangga mengumumkan kolaborasinya dengan Voicemod, ahli terkemuka dalam AI-powered voice synthesis dan interactive audio. Pengalaman streaming dapat meningkat dengan mengintegrasikan kedua teknologi AI yang canggih dari [...]
October 18, 2023Cara Meningkatkan FPS: MSI Memory Extension Mode Meningkatkan Performa Game Hingga 6%Memory Extension Mode adalah fitur baru pada motherboard MSI 700 Series. Mengoptimalkan parameter memori untuk meningkatkan performa memori dan bahkan dapat meningkatkan performa pada beberapa game. Menggunakan tiga mode preset: Performance Mode, Benchmark Mode, dan Memtest Mode, memungkinkan pengguna untuk menemukan [...]
September 14, 2023GeForce RTX 4060 Ti 16G - Kartu Grafis dengan Value Terbaik untuk Stable Diffusion XLBeberapa waktu ini, banyak postingan media sosial, artikel berita, dan video mengenai AI dan konten yang dapat mereka buat. Anak dari OpenAI, yaitu ChatGPT, adalah yang paling populer. Interface berbentuk chat memungkinkan pengguna untuk berinteraksi dengan model AI untuk bertanya, [...]
August 31, 2023Apakah BIOS AGESA 1.0.0.7c dan MSI High-Efficiency Mode Dapat Meningkatkan Performa Gaming?MSI baru-baru ini merilis update BIOS terbaru untuk motherboard AM5, menghadirkan AGESA 1.0.0.7c terbaru. Update ini memberikan peningkatan signifikan terhadap dukungan RAM, dengan maksimal frekuensi yang didukung mulai dari DDR5-6000 pada AGESA 1.0.0.7a hingga ke DDR5-7600 pada AGESA 10.0.0.7[...]
July 06, 2023Solusi VRM Kuat Motherboard MSIDengan CPU yang memiliki performa lebih daripada sebelumnya, tugas penting motherboard adalah untuk secara konsisten memantau dan mengontrol tegangan VRM yang berasal dari power supply dan memberikan jumlah yang cukup yang diminta oleh CPU itu sendiri. Dengan mengirimkan aliran daya [...]