
Ditenagai oleh prosesor Intel® Core™ i9
Generasi ke-13



Nikmati legasi dari kemewahan dan kecepatan.
Kolaborasi yang belum pernah terjadi antara
Mercedes-AMG dan MSI menghadirkan
kemewahan pengalaman bermain terbaik.



MSI Stealth series x Mercedes-AMG Motorsport




Built to Perform
"One Man, One Engine" adalah moto Mercedes-AMG untuk mesin rancangan khusus mereka yang dibuat oleh seorang Master Engine Builder dan pengerjaan mereka yang teliti. Landasan dari pengalaman AMG yang digabungkan dengan teknologi siste pendingin MSI membuka jalan menuju kesuksesan dalam industri gaming.

Luxurious Touch
Desain kolaborasi dengan mulus memadukan keanggunan yang halus dari Mercedes-Benz dengan aksen merah yang mencolok yang melambangkan semangat performa dari AMG dan MSI.
Pursuing Innovation
MSI dan Mercedes-AMG didorong oleh performa, teknologi, dan keterampilan. Mercedes-AMG mendukung konsep "Changing the Game," sedangkan MSI terus menerus secara konsisten berkomitmen kepada inovasi terobosan yang meningkatkan pengalaman bermain.

Selenite Gray
1.88KG
19.95mm


Era of Advanced Performance
Seperti mesin V8 biturbo Mercedes-AMG yang terkenal memberikan performa tak tertandingi baik di lintasan maupun di jalanan. Stealth 16 Mercedes-AMG Motorsport menghadirkan prosesor Intel seri H generasi ke 13 dengan 14 core yang menghadirkan performa luar biasa di single ataupun multi-core. Disesuaikan untuk bermain game dan produktivitas.
* Performa dibandingkan dengan i7-11800H generasi sebelumnya. Spesifikasi bervariasi sesuai model.
14
Core
5.4 GHz
Frekuensi Turbo Maksimal
20%
Peningkatan Performa


Your Ideas, Accelerated
by NVIDIA Studio
Kreativitas untuk semua. NVIDIA Studio adalah dukungan kreatif Anda dengan GPU RTX yang canggih dan mendukung aplikasi kreatif terbaik. Ray tracing menghadirkan grafis yang sangat realistis, dan Studio yang memiliki rangkaian alat berteknologi AI mengambil ide dari konsep hingga hasil akhir, lebih cepat. Studio Driver menyediakan keandalan maksimum sehingga Anda dapat fokus pada ide besar Anda selanjutnya.
NVIDIA Studio tervalidasi untuk para kreator: pre-installed dengan Studio Drivers dan perangkat eksklusif
* Spesifikasi dapat bervariasi sesuai model
Live Your Dream
Layar OLED 16:10 dengan resolusi UHD+ menjamin pengalaman visual yang sempurna. Serupa dengan AMG 6-speed racing gearbox dan roda tempa, nikmati sensasi performa tanpa kompromi.
* Opsional. Spesifikasi sebenarnya dapat bervariasi sesuai pengaturan.

16 : 10
Layar Rasio Emas
UHD+
Resolusi





Track Ready Cooling
Stealth 16 Mercedes-AMG Motorsport dilengkapi dengan sistem Cooler Boost 5 terbaru, menghadirkan dua kipas dan lima heat pipe, dengan 2 share pipe yang terhubung ke prosesor dan kartu grafis. Dominasi setiap lintasan atau permainan seperti Mercedes-AMG GT2.







The Roaring Sounds
Sistem enam-speaker Dynaudio yang eksklusif, mirip seperti sistem audio premium Burmester yang ditemukan pada mobil Mercedes-AMG, menghadirkan kualitas audio yang tak tertandingi dalam pencarian performa terbaik.
2
Speaker
4
Woofer




SPEED, POWER, AND PORTABILITY

Ambient Lighting
Manjakan diri Anda dalam efek pencahayaan yang imersif dari keyboard gaming Per-key RGB dari SteelSeries. Tingkatkan pengalaman bermain game Anda ke level yang baru.

Extraordinary Wireless Experience
Wi-Fi 6E terbaru menghadirkan kecepatan yang menakjubkan sekaligus menjaga jaringan agak tetap lancar dan stabil bahkan saat sedang berbagi jaringan dengan banyak pengguna.

Application Optimization
Tingkatkan optimasi dengan MSI Center yang dilengkapi dengan interface edisi terbatas, dimana AI Smart Auto akan membawa inteligensi ke garis depan, menghadirkan layanan premium.

Discrete Graphics Mode (MUX Design)
Reroute The Power In A Blink
Pilih antara "Discrete Graphics Mode" atau "MSHybrid Graphics Mode" (NVIDIA Optimus), teknologi grafis yang dapat diganti sesuai kebutuhan menawarkan performa bermain game yang kuat dan efisiensi hanya dengan satu klik.

DAY TO NIGHT BATTERY
Kapasitas baterai 99.9Whr dikemas dalam batas penerbangan yang sah. Gunakan di mana saja dengan waktu aktif yang lebih lama.

Fortifying Security
Tingkatkan privasi dan keamanan dengan Webcam Shutter, memungkinkan pengguna untuk menonaktifkan kamera laptop dan menikmati pengalaman pengguna yang terlindungi.

Audio Combo Jack
Thunderbolt™ 4(w/PD Charging)
USB 3.2 Gen2 Type-A
DC-in
USB 3.2 Gen2 Type-C / DP
microSD Card Reader
HDMI™ 2.1 (8K@60Hz / 4K@120Hz)
RJ45
Connect to All
Di mana pun Anda berada, ketersediaan port I/O di Stealth 16 Mecedes-AMG Motorsport selalu menjaga Anda tetap terhubung dan produktif. Port USB Type-A, USB Type-C, microSD, HDMI™ dan Thunderbolt™ 4 yang serbaguna tidak hanya diperuntukkan bagi mouse gaming, docking, dan aksesoris lainnya, tetapi juga dapat meningkatkan produktivitas Anda untuk pengerjaan, edit, dan memroses gambar dan video ukuran besar di mana saja.

Mendukung PD Charging*
Kecepatan transfer dan pengisian daya dengan port Thunderbolt™ 4, menjaga performa dan produktivitas tanpa gangguan apa pun.
*Mendukung pengisian daya 100W (20V@5A) saat Sistem berjalan (S0 Power State) dan mode Sleep (Modern Standby Low-Power Idle State), 65W(20V@3.25A) dan hingga 100W(20V@5A) di Hibernate (S4 Power State), Mati (S5 Power State). Performa sistem secara keseluruhan dapat dipengaruhi dalam rangka beradaptasi dengan arus pengisian daya. Tingkat pengisian akan bervariasi tergantung pada sistem dan status baterai. MSI PD Charger direkomendasikan.

*Item bundle tersedia dengan waktu dan jumlah terbatas dan tidak termasuk dalam garansi standar MSI.
*Item bundle dapat bervariasi berdasarkan lokasi. Silakan cek dengan dealer resmi MSI di area Anda.

Pouch
USB Driver
Premium color box
Postcard
Mouse
Mouse pad
Cable Tie
Stealth 16 Mercedes-AMG Motorsport
- Prosesor Intel® Core™ i9-13900H Gen ke 13
- Windows 11 Home / Windows 11 Pro (MSI merekomendasikan Windows 11 Pro untuk bisnis.)
- Hingga GeForce RTX™ 4070 Laptop GPU 8GB GDDR6
- NVIDIA® GeForce RTX™ Studio Laptop
- Mode Discrete Graphics mengemas performa GPU ke tingkat ekstrim
- Magnesium-Aluminum Alloy Chassis
- 16" UHD+ (3840 x 2400), 16:10, 100% DCI-P3 (Typ.), panel OLED
- 1.88kg & 19.95mm (est.)
- Sistem Audio 6-Speaker oleh Dynaudio
- Cooler Boost 5 dengan 2 Fan + 5 Pipe
- Webcam IR FHD dengan Webcam Shutter
- Keyboard Per-Key RGB SteelSeries
- Baterai 99.9Whr
You might also like









*Upgrade timing may vary by device. Features and app availability may vary by region. Certain features require specific hardware (see Windows 11 Specifications).
Intel, the Intel Logo, Intel Inside, Intel Core, and Core Inside are trademarks of Intel Corporation or its subsidiaries in the U.S. and/or other countries.
Istilah HDMI™, HDMI™ High-Definition Multimedia Interface, desain Dagang HDMI™, dan Logo HDMI™ adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar HDMI™ Licensing Administrator, Inc.
© 2023 NVIDIA Corporation. All rights reserved. NVIDIA, the NVIDIA logo, GeForce, GeForce RTX, and NVIDIA Turing are registered trademarks and/or trademarks of NVIDIA Corporation in the United States and other countries. All other trademarks and copyrights are the property of their respective owners.
MSI, MSI gaming, dragon, and dragon shield names and logos, as well as any other MSI service or product names or logos displayed on the MSI website, are registered trademarks or trademarks of MSI. The names and logos of third party products and companies shown on our website and used in the materials are the property of their respective owners and may also be trademarks. MSI trademarks and copyrighted materials may be used only with written permission from MSI. Any rights not expressly granted herein are reserved.
All images and descriptions are for illustrative purposes only. Visual representation of the products may not be perfectly accurate. Product specification, functions and appearance may vary by models and differ from country to country. All specifications are subject to change without notice. Although we endeavor to present the most precise and comprehensive information at the time of publication, a small number of items may contain typography or photography errors. Some products and configuration may not be available in all markets or launch time differs. Supplies are limited. We recommend you to check with your local supplier for exact offers and detail specifications.
Adobe product box shots reprinted with permission from Adobe Systems Incorporated. Adobe® products are either registered trademarks or trademarks of Adobe Systems Incorporated in the United States and/or other countries.Autodesk screen shots reprinted courtesy of Autodesk, Inc.
MIL-STD 810G testing is conducted on select MSI products. The testing is not a representation of MSI products satisfying U.S. Department of Defense (DoD) requirements or for military use. Validation process is done in laboratory conditions. Test results do not guarantee future performance under these test conditions. Damage under such test conditions is not covered by MSI’s standard warranty..